Pilihan pendaftaran

Ishak dan Ribka

Chris sangat ingin merakit penemuan baru ayahnya tetapi dia tidak ingin mengikuti petunjuk.
Saat itulah keadaan menjadi sangat kacau! Superbook membawa Chris, Joy dan Gizmo ke Hebron jaman dahulu. Di sana, Abraham memberitahu hambanya Eliezer cara menemukan istri untuk Ishak, anaknya. Eliezer pergi ke tempat yang jauh dan menemukan wanita yang tepat, yaitu Ribka melalui ketaatan dan doa. Anak-anak belajar bahwa mengikuti rencana Tuhan selalu yang terbaik.

Tamu tidak dapat mengakses kursus ini, sila masuk dengan akun Anda.